Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 - Tahap 1 Kabupaten Kotabaru - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kota Baru

Selamat Datang di Website Resmi BPS Kabupaten Kotabaru. Untuk kebutuhan permintaan data dan konsultasi data statistik dapat mendatangi langsung Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Kotabaru di Jalan Jamrud, Dirgahayu, Pulau Laut Utara setiap hari Senin-Kamis (07:30-16:00 WITA) dan Jumat (07:30-16:30 WITA).

Hasil Pencacahan Lengkap Sensus Pertanian 2023 - Tahap 1 Kabupaten Kotabaru

Nomor Katalog : 5106043.6302
Nomor Publikasi : 63020.2329
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Khusus/Ad Hoc/Lainnya
Tanggal Rilis : 15 Desember 2023
Bahasa : Indonesia dan Inggris
Ukuran File : 5.08 MB

Abstraksi

Publikasi ini memuat informasi mengenai penjelasan umum Sensus Pertanian 2023, rumah tangga usaha pertanian dan klasifikasi usaha pertanian, demografi pengelola usaha pertanian, lahan pertanian dan penggunaan pupuk, petani gurem, petani milenial dan urban farming, serta komoditas pertanian. Semoga publikasi ini dapat menjadi landasan kuat bagi pengembangan pertanian yang berdaya saing, berkelanjutan, dan memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kotabaru (Statistics of Kotabaru Regency)Alamat : Jalan Jamrut Desa Dirgahayu Kecamatan Pulau Laut Utara Kotabaru

72116 Indonesia Telepon : +62 518 21145

Fax : +62 518 23009 Email : bps6302@bps.go.id

bps6302@gmail.com

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik